Senin, 06 Mei 2013

Cara Membuat URL Blog Dengan Kode BlackBerry

Cara Membuat URL Blog Dengan Menggunakan Kode BlackBerry, itulah yang akan saya bahas sekarang. Banyaknya orang yang sekarang menggunakan BlackBerry untuk telekomunikasinya, jadi saya berinisiatif untuk membuat kode batang blackberry yang menuju ke blog kita. Jadi ini sangat memudahkan seseorang untuk menyimpan url blog kita kepada pengunjung yang menggunakan Smartphone ini. Hanya scan dan terlihatlah url blog kita. Untuk sobat yang mau membuatnya, silahkan masuk ke link ini --> masuk

Untuk memulainya gampang kok tinggal ikutin saja, g usah diberitahu juga sudah pada bisa kan?
wkwk kalo masih belum bisa ini saya kasih tau caranya.

  • Pertama masuk kesini.
  • Lalu klik URL,
Untuk lebih jelasnya lihat gambar
Cara Membuat URL Blog Dengan Kode BlackBerry

  • Tinggal masukkan saja url blog sobat.
  • Klik generate
  • Nanti akan ada gambar
  • Sesuaikan lebar gambar dengan klik pilih satu ukuran gambar yang ada dibawah. 
  • Tinggal download saja gambar itu, ada link download di bawah gambar.
  • klik saja.
Masukkan ke blog sobat, dengan
  • Buka dashbor
  • Tata Letak
  • Klik Tambah Gadget
  • Pilih gambar
  • dan masukkan gambar kode blackberry yang sudah sobat buat dan di download tadi.
  • Masukkan juga url menuju blog sobat, kalo gambar itu di klik oleh pengunjung maka akan masuk ke url tadi.
  • Simpan.

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.